PESSEL, RADARSUMBAR.COM – Mahasiswi UNP yang dikabarkan hilang saat KKN di Pesisir Selatan kini dan sempat membuat heboh karena dilarikan seorang pria diduga dukun akhirnya pulang ke rumah orangtuanya.
Pria yang diketahui bernama Candra itu mengantarkan mahasiswi yang bernama Veni itu ke rumah orang tuanya di Padang Rubiah, Nagari Kambang Barat, Kecamatan Lengayang.
Namun, niat Candra untuk mengantarkan Veni pulang ke rumah orang tuanya tak semulus yang dibayangkan. Ketika sampai di rumah, ayah Veni yang emosi bersama anggota keluarga lainnya langsung menghajar Candra hingga babak belur.
Laman 1 dari 2 Laman
Komentar