Dedi menegaskan, hal itu karena dia lahir dari Padang. “Karena saya lahir dari pertama mengenal sepakbola di Semen Padang FC. Saya tidak ingin Semen Padang FC turun ke Liga 3 dan bertahan di Liga 2,” tegasnya.
Diketahui, kekalahan Tiga Naga dari Sriwijaya FC membuat peluang Semen Padang FC terhindar dari degradasi terbuka lebar, dengan catatan Semen Padang FC harus menang melawan Tiga Naga di laga pekan ke-10 nanti. (rdr)
Laman 2 dari 2 Laman