Lokasi jalan yang putus berada dekat Simpang Ratu Bilqis, jalur vital bagi pengendara lintas provinsi. Akibat kejadian ini, antrean kendaraan panjang “mengular” dari arah Padang menuju Jambi, begitu juga sebaliknya.
Eldison menambahkan bahwa Pemerintah Kabupaten Dharmasraya telah berkoordinasi dengan Pemerintah Kabupaten Bungo serta pihak Balai Jalan Nasional terkait penanganan jalan yang terputus. “Kami sudah koordinasi, informasinya pihak balai jalan nasional sudah menuju lokasi,” katanya. (rdr/ant)
Laman 2 dari 2 Laman