Gabung WhatsApp Channel Radar Sumbar agar dapat update berita terkini.
“Semoga dengan sinergi dan kolaborasi ini mampu terciptanya sistem pengelolaan keuangan negara yang baik,” ujar Walikota Pariaman, Yota Balad.
Menurut Walikota, Pemerintah Kota Pariaman akan terus meningkatkan kolaborasi dengan sejumlah lembaga vertikal maupun pemerintah daerah.
Pasalnya, tanpa adanya kolaborasi yang baik, pengelolaan anggaran tidak akan berjalan efektif dan efisien.
“Alhamdulillah Kota Pariaman telah sukses dengan Raihan E-purcasing tertinggi dan kita optimis untuk itu,” tutupnya. (rdr-rudi/pariaman)
Laman 2 dari 2 Laman
Komentar