PADANG, RADARSUMBAR.COM – Hujan disertai angin kencang yang melanda Kota Padang sejak Minggu (1/12/2024) malam hingga Senin (2/12/2024) mengakibatkan sejumlah titik lokasi di ibukota provinsi Sumbar itu mengalami pohon tumbang.
Kepala Pelaksana BPBD Padang Hendra Zulviton melaporkan, ada beberapa titik lokasi pohon tumbang di Kota Padang. Lokasi tersebut di antaranya:
Laman 1 dari 2 Laman